Lanjut ke bagian ke-2 dari sekuel bagian 1 postingan sebelumnya.
Dari postingan sebelumnya kita mengetahui betapa kecilnya kita di planet yang kita sebut Bumi ini, tahukah kamu kalau langit itu ada tujuh lapis dan luar angkasa yang kita sebut sebagai galaksi Bima Sakti hanyalah tingkat pertama, masih ada 6 tingkat lagi yang belum kita ketahui..
Perhatikan gambar planet berikut ini :
Perhatikan gambar planet berikut ini :
Gambar diatas adalah prediksi ilmuwan, kenyataan besar sebenarnya admin juga tidak tahu, tapi kita patut menyadari dari bumi yang kecil masih ada juga planet-planet yang besar melebihi bumi kita. Planet terbesar dinamakan VV Cephei nyatanya masih ada di galaksi Bima Sakti (langit tingkat pertama). Seperti apa wajah tingkat kedua? nyatanya masih ada yang belum mampu melihat sampai ke sana. Kita semakin kecil dan kecil dan kecil lagi di hadapan Allah, tidak patut kita membangkang kepada-Nya.
أَلَمْ تَرَوْا كَيْفَ خَلَقَ اللَّهُ سَبْعَ سَمَاوَاتٍ طِبَاقًا
"Tidakkah kamu perhatikan bagaimana Allah telah menciptakan tujuh langit bertingkat-tingkat?" (Q.S. Nuh 71 : 15)
Sumber :
http://www.ahlulbadr.com/2012/05/betapa-kecil-nya-kita-di-mata-allah.html
Subhanallah, ternyata bumi itu kecil sekali..
BalasHapustapi mengapa banyak orang yang sombong ..
Iya, bener banget..
Hapussemoga mengingatkan kita..
setuju sama Yousake.
BalasHapussaya juga setuju ^^
Hapuswa laa tamsyi fil ardhi marohaa :)
BalasHapus^^ Saya tambahkan lengkapnya :
Hapusوَلا تُصَعِّرْ خَدَّكَ لِلنَّاسِ وَلا تَمْشِ فِي الأرْضِ مَرَحًا إِنَّ اللَّهَ لا يُحِبُّ كُلَّ مُخْتَالٍ فَخُورٍ
Dan janganlah kamu memalingkan mukamu dari manusia (karena sombong) dan janganlah kamu berjalan di muka bumi dengan angkuh. Sesungguhnya Allah tidak menyukai orang-orang yang sombong lagi membanggakan diri. (Q.S Luqman : ayat 18)
Bagaimana dengan planet Gliese 163c yg jaraknya sekitar 50 tahun cahaya dari Bumi dan planet Kepler-22 yg berjarak 600 tahun cahaya dari Bumi.(1 tahun cahaya sekitar 9,5 trilyun Km). Kata ilmuwan NASA planet tsb mirip Bumi shg layak huni, menurut kalian gimana?
BalasHapusItu terserah mereka, tapi disinilah tempat kita hidup. Berita tentang manusia ke bulan aja masih meragukan apalagi ke plnet lain, ilmuwan hanya bisa melihat dari satelit ^^
Hapus